
TDA Ciamis Selenggarakan Kelas Privat untuk Tingkatkan Strategi Tim Digital Marketing
Meningkatkan Kemampuan Pelaku UMKM Dengan Pemasaran Digital Untuk meningkatkan daya saing bisnis di era digital, komunitas Tangan Di Atas (TDA) Ciamis mengadakan acara Privat Class dengan tema “Strategi Efektif Membangun Tim Digital Marketing”. Kegiatan ini dihadiri oleh pelaku UMKM, pebisnis baru, dan orang-orang yang berkecimpung di pemasaran yang ingin belajar cara membangun tim digital yang…